Tag jomblang vertical cave

Bukit Sleker Asri Bandongan, Alternatif Berwisata dan Outbond yang Menyenangkan

07 November 2023 19:22:59 / / Posted by Administrator

Bandongan, Kabupaten Magelang turut menyumbangkan destinasi wisatanya. Salah satunya adalah Bukit Sleker Asri, yang berada di Desa Gandusari, Kecamatan Bandongan. Kalau kamu dari Kota Magelang, jarak tempuhnya sekitar 5 km atau hanya 10 menit perjalanan. Kabupaten Magelang saat ini banyak menghadirkan objek wisata baru, seperti yang sudah populer ada Ketep Pass, Candi...

22 Menara Telekomunikasi di Kawasan Candi Borobudur Ditata Ulang

01 September 2022 18:23:40 / / Posted by Administrator

Menteri Komunikasi dan Informatika,Johnny G Plate,menyampaikan sebanyak 22 menara telekomunikasi di radius lima kilometer dari Candi Borobudur di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, akan ditata ulang."Hal ini dilakukan sebagai bagian dari penataan keindahan kawasan Candi Borobudur dengan tetap memperhatikan layanan telekomunikasi," katanya saat mengunjungi Candi Borobudur, di...

Wisata Menantang di Cave Tubing Kalisuci

31 Mei 2022 17:04:45 / / Posted by Administrator

Kalisuci ini adalah salah satu tempat liburan di Yogyakarta yang banyak digemari oleh para penggiat dan pecinta alam. Karena di Kalisuci kalian bisa melakukan banyak hal dalam satu kesempatan sekaligus. Selain itu konon katanya cave tubing di Kalisuci ini merupakan satu dari sekian cave tubing terkenal di dunia. Iya, Kalisuci masuk ke 3 cave tubing terkeren yang ada di...

Candi Borobudur Tetap Ramai Meski Gunung Merapi ’Batuk’

06 April 2023 22:41:57 / / Posted by Administrator

Erupsi Gunung Merapi tidak mempengaruhi aktivitas wisata di Taman Wisata Candi Borobudur di Magelang, Jawa Tengah. Destinasi wisata tersebut pun masih melayani wisatawan yang datang. General Manager TWC Unit Borobudur, Jamaludin Mawardi mengatakan bahwa erupsi Gunung Merapi belum memberi dampak secara luas hingga ke TWC Borobudur. Sebagian pengunjung atau wisatawan Candi Borobudur tetap bisa...

Wahana Soko Alas, Wisata Baru di Ponggok Klaten, Berapa biaya masuknya?

28 Desember 2022 17:01:06 / / Posted by Administrator

Menjelang tahun baru, banyak wisata-wisata baru yang soft opening untuk masyarakat untuk mengisi libur akhir tahun, setelah para pelajar mendapat hasil nilai raport belajarnya, sudah saatnya mereka untuk refresh sejenak untuk berkunjung ke berbagai wahan wisata baru maupun yang belum pernah dikunjungi atau yang masih sepi. Salah satu tempat wisatanya bernama Wahana Soko Alas Wahana Soko Alas...

Catat Baik-Baik Ya! 5 Do’s and Don’ts saat Mengunjungi Candi Borobudur

11 Oktober 2023 16:20:16 / / Posted by Administrator

Ada beberapa do’s and dont’s yang harus dipatuhi saat mengunjungi Candi Borobudur. Ketika Anda merencanakan kunjungan ke Candi Borobudur yang merupakan salah satu situs bersejarah terbesar di dunia, penting untuk memahami etika dan aturan yang berlaku. Dalam artikel ini, kami akan memberikan panduan do’s and don’ts saat mengunjungi Candi Borobudur agar kunjungan Anda...

Sejarah pembangunan candi Prambanan

29 Juli 2022 23:11:21 / / Posted by Administrator

Kompleks candi Prambanan ini berada di Kecamatan Prambanan, Sleman dan juga Kecamatan Prambanan Klaten, kurang lebih sekitar 17 km timur laut dari Yogyakarta, 50 km barat daya dari Surakarta dan 120 km selatan Semarang, letaknya persis di perbatasan antara Provinsi Jawa Tengah dan dengan daerah istimewa Yogyakarta. Letaknya ini sangat unik karena berada di wilayah administrasi Desa Bokoharjo,...

Wow! Turis Asing ke Candi Borobudur saat Libur Akhir Tahun Capai 10.000 Orang

27 Januari 2024 00:05:06 / / Posted by Administrator

Dinas Pariwisata, Pemuda, dan Olahraga (Disporapar) Provinsi Jawa Tengah (Jateng) menyatakan Candi Borobudur masih menjadi destinasi favorit atau paling banyak dikunjungi turis asing atau wisatawan mancanegara di provinsi tersebut saat libur akhir tahun 2023. Tercatat, sejak 16 Desember 2023 hingga 2 Januari 2024, kunjungan wisatawan mancanegara ke Candi Borobudur mencapai 10.485 orang. Kepala...

Alasan Candi Borobudur Jadi Destinasi Wisata Favorit Akhir Tahun dan Rekomendasi Hotel untuk Menginap

28 Desember 2023 23:41:42 / / Posted by Administrator

Candi Borobudur merupakan salah satu destinasi wisata paling populer di Indonesia dan menjadi salah satu keajaiban dunia dan menjadi salah satu ikon pariwisata Indonesia.  Candi ini merupakan salah satu keajaiban dunia dan menjadi salah satu ikon pariwisata Indonesia. Candi Borobudur terletak di Desa Borobudur, Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang, Provinsi Jawa...

Tak Melulu ke Candi, Ini Cara Lain Mengeksplor Borobudur

07 September 2023 21:54:03 / / Posted by Administrator

Sejak dana desa digulirkan, desa-desa di Indonesia semakin kreatif dalam mengelola dana tersebut. Di Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah contohnya banyak bermunculan desa wisata yang menawarkan paket wisata yang memperkuat ikon wisata utama di daerah tersebut yaitu Candi Borobudur.  Tertarik datang ke Magelang? ternyata tak melulu ke...

Tour Package

Contact Us

BOROBUDUR SUNRISE TOURS

PT. BOROBUDUR DESTINASI UTAMA

NIB : 0302240041553

Jl. Temulawak, RT 01/RW 04 No 40 Nologaten, Catur Tunggal, Depok, Sleman, Yogyakarta 55281

Phone
0274485672

Mobile
08112640967

 Email :

borobudursunrise.net@gmail.com

ONLINE SUPPORTS :
WE ACCEPT

Exchange Rate :

Promo

Ramayana Ballet Purawisata Yogyakarta
Jadwal Sendratari Rorojonggrang Prambanan
Jadwal Ramayana Ballet Prambanan
SHINTA OBONG RAMAYANA BALLET PRAMBANAN
Jomblang Vertical Cave Yogyakarta
Paket Wisata Gua Pindul Yogyakarta Sehari
Jomblang Vertical Cave plus Timang Beach
YOGYAKARTA BIKING PACKAGE
Dieng Golden Sunrise via Sikunir Hill
Merapi Soft Trekking
Jeep Merapi Sunrise
Linktree
Ramayana Ballet Prambanan

Info Tour

Hotel

Lates News

Rent Car

Statistic

Flag Counter

Contact Us

Jl. Temulawak, RT 01/RW 04 No 40 Nologaten, Catur Tunggal, Depok, Sleman, Yogyakarta 55281

Phone
0274485672

Mobile
08112640967

WhatsApp
628112640967

Telegram
+628112640967

Line
borobudursunrise

Email
borobudursunrise.net@gmail.com

Bankers

BANK CENTRAL ASIA ( BCA ) KCP MANGKUBUMI YOGYAKARTA
1260550914
EKO WAHJU WIDJOJANTO, Swift Code : CENAIDJA

BANK MANDIRI
1370014216929
PT. BOROBUDUR DESTINASI UTAMA, Swift Code : BMRIIDJA

Transfer Wise
https://wise.com/
https://wise.com/

CREDIT CARD
POWERED BY IPAY88
POWERED BY IPAY88